Skip links

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER

Ketua Prodi : Drs. Sriadhi, ST., M.Pd., M.Kom., Ph.D

Visi;

“Menjadi Program Studi Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer yang unggul di tahun 2025 dalam bidang infromatika dan pengembangan media edukasi”

Misi;

  1. Menyelenggarakan sistem pendidikan yang berkualitas untuk menghasilkan Sarjana Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer yang mampu bersaing di tingkat regional dan nasional.
  2. Melakukan pengkajian, pengembangan dan pengayaan kurikulum Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer untuk peningkatan kualitas pendidikan di Indonesia.
  3. Melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sesuai kebutuhan masyarakat lokal, regional dan nasional dalam bidang Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer.
  4. Berperan aktif dalam berbagai kegiatan ilmiah tingkat regional, nasional maupun internasional.
  5. Menjalin kerjasama dengan institusi lain dalam dan luar negeri, lembaga pemerintah dan swasta untuk mengembangkan Tridharma Perguruan Tinggi.
  6. Menyelenggarakan tata kelola yang baik untuk penguatan atmosfir akademik yang kondusif gunameningkatkan kualitas dan layanan akademik.

Tujuan; 

  1. Menghasilkan lulusan Sarjana Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer yang unggul, profesional dan berkarakter .
  2. Menghasilkan, mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan bidang kependidikan untuk memajukan dan meningkatkan kualitas pendidikan.
  3. Menghasilkan dan mengembangkan karya-karya inovatif dan produktif dalam bidang Pendidikan Teknologi Informatika dan Kom- puter untuk kepentingan kemajuan pendidikan.

Profil Lulusan;

  1. Tenaga Pendidik Vokasi, guru SMK TKJ, SMK-Multimedia, SMK-RPL, SMA
  2. Instruktur dalam bidang komputer, khususnya networking, software engineering, pemrograman animasi
  3. Programmer web dan e-learning learning
Semester 1
No Mata Kuliah SKS
1 Kepemimpinan 2
2 Filsafat Pendidikan 2
3 Perkembangan Peserta Didik 2
4 Matematika Dasar 2
5 Algoritma dan Dasar Pemrograman 2
6 Arsitektur Komputer 2
7 Perakitan Komputer 2
8 Sistem Operasi Komputer 2
9 Jaringan Komputer Dasar 2
10 Teknologi Informasi 2
11 Disain Grafis 2
Jumlah SKS 22
Semester 2
No Mata Kuliah SKS
1 Profesi Kependidikan 3
2 Psikologi Pendidikan 3
3 Matematika Terapan 2
4 Teknik Dasar Listrik 2
5 Jaringan Komputer Lanjut 2
6 Rekayasa Perangkat Lunak 2
7 Struktur data 2
8 Teknik Animasi 3
9 Sistem Basis Data 2
Jumlah SKS 21
Semester 3
No Mata Kuliah SKS
1 Pancasila 2
2 Bahasa Indonesia 2
3 Strategi Pembelajaran 2
4 Elektronika 2
5 Statistika 3
6 TIK dalam Pendidikan 2
7 Bahasa Inggris 2
8 Manajemen Sistem Informasi 2
9 Pemrograman Visual 3
10 Jar.Kom.Mobile dan Cloud 2
Jumlah SKS 22
  Semester4                                                           
No Mata Kuliah SKS
1 Pendidikan Agama 3
2 Pendidikan Kewarganegaraan 2
3 PLP 1 1
4 Telaah Kurikulum 2
5 Perencanaan Pembelajaran 2
6 Komunikasi Data 2
7 Evaluasi Hasil Belajar 3
8 Pemrograman Web 3
    9 Pemrograman Berorientasi Objek 3
Jumlah SKS 21
  Semester5                                                            
No Mata Kuliah SKS
1 ISBD 2
2 Desain Produk 2
3 Pendidikan Kewirausahaan 2
4 Metodologi Penelitian 3
5 Sensor dan Transducer 2
6 Pembelajaran Berbasis Multimedia 2
7 Pengolahan Citra Digital 3
8 Kecerdasan Buatan 2
9 Manajemen Proyek TI 3
Jumlah SKS 21
Semester 6
No Mata kuliah SKS
1 Mikcro Teaching 2
2 E-Bussiness 3
3 Pemrograman Animasi 3
4 Pemrograman Perangkat Bergerak 3
5 Perancangan Kendali (Robotik) 3
6 Praktek Kerja Lapangan Industri (PKLI) 2
7 Rekayasa Ind.(Projek Kompt.Jaringan*)
8 Rek. Ind.(Projek Kpt.Pemrograman** 3
9 Rek.Ind.(Projek Kompt.Multimedia***
Jumlah SKS 19
Semester 7
No Mata Kuliah SKS
1 PLP -II 3
2 Teknik Audio Visual 2
3 Sistem Keamanan Komputer 2
4 Projek Kecerdasan Buatan 3
5 Sistem Otomasi Industri 2
6 Seminar 14
Jumlah SKS 7
Semester 8
NO Mata Kuliah SKS
1  Skripsi 6
Jumlah SKS 6
Total Sks 150
No Nama Gelar
1 Sriadhi Drs., ST., M.Pd.,M.Kom.,

Ph.D.

2 Uli Basa Sidabutar S.Kom., M.Pd
3 Amirhud Dalimunthe ST., M.Kom
4 Fahmy Syahputra S.Kom., M.Kom
5 Bagoes Maulana S.Kom., M.Kom
6 Tansa Trisna Astono Putri S.Kom., M.T.I
7 Ressy Dwitias Sari ST., M.T.I
8 Muhammad Dominique Mendoza SE., MM.
9 Reni Rahmadani S.Kom., M.Kom
10 Harvei Desmon Hutahaean S.Kom., M.Kom