Skip links

Tag: PKM

Dosen Unimed Menberikan Pendampingan kepada UMKM Tentang Pemanfaatan Ecommerce dalam Pemasaran

Dosen Unimed Menberikan Pendampingan kepada UMKM Tentang Pemanfaatan Ecommerce dalam Pemasaran

in Tags

Dosen Universitas Negeri Medan (Unimed) melaksanakan kegiatan Pengabdian Kemitraan Masyarakat (PKM) dalam bentuk program kemitraan dengan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Desa Kelambir, Kabupaten Deli Serdang. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2025 dan difokuskan pada pendampingan pemanfaatan e-commerce sebagai strategi

Dosen FIK melakukan Pendampingan Pembentukkan Klub Bocce SLB ABC TPI Medan Amplas

Dosen FIK melakukan Pendampingan Pembentukkan Klub Bocce SLB ABC TPI Medan Amplas

in Tags

Tim Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Medan yang dilaksanakan oleh Dr. M. Irfan, S.Pd., M.Or. sebagai Ketua Pelaksana melakukan pendampingan Sekolah Luar Biasa ABC Taman Pendidikan Islam Medan Amplas mulai April hingga Juni 2025. Kegiatan dilakukan dengan serangkaian sosialisasi manajemen olahraga, praktik baik kompetisi cabang

Persiapkan Mahasiswa KKN 2025, Unimed Bekali Ratusan Dosen Pendampingan Lapangan

Persiapkan Mahasiswa KKN 2025, Unimed Bekali Ratusan Dosen Pendampingan Lapangan

in Tags

Dalam rangka mempersiapkan proses Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tahun 2025 berjalan optimal dan sebagai bentuk nyata pengabdian mahasiswa kepada masyarakat. UNIMED menggelar kegiatan Pembekalan Dosen Pendamping Lapangan (DPL) melalui virtual zoom meeting pada Kamis, (19/6). Tema KKN kali ini adalah Bersinergi Membangun Desa Mandiri, Sejahtera

Dosen Unimed Latih Istri Nelayan di Desa Perupuk Kab. Batubara Ubah Limbah Biota Laut Menjadi Produk Bernilai Seni

Dosen Unimed Latih Istri Nelayan di Desa Perupuk Kab. Batubara Ubah Limbah Biota Laut Menjadi Produk Bernilai Seni

in Tags

Batubara, 19 Juni 2025 – Desa Perupuk, sebuah desa pesisir di Kabupaten Batubara, kini menunjukkan geliat baru dalam pemberdayaan masyarakat, khususnya bagi ibu-ibu rumah tangga yang selama ini menjadi pendamping utama para nelayan. Melalui sebuah program inovatif bertajuk “Pendampingan Pembuatan Barang Seni Etnis Melayu Berbasis

Dosen UNIMED Terapkan Teknologi RAS dan Elektrokoagulasi untuk Tingkatkan Budidaya Ikan Nila

Dosen UNIMED Terapkan Teknologi RAS dan Elektrokoagulasi untuk Tingkatkan Budidaya Ikan Nila

in Tags

Deli Serdang – Tim dosen dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Medan (UNIMED) melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) pada Minggu, 8 Juni 2025, di Dusun X, Desa Bandar Setia, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang. Kegiatan ini mengusung tema “Inovasi Teknologi RAS dan Elektrokoagulasi

Dosen FIK Unimed Tingkatkan Literasi Teknologi Olahraga Melalui Penerapan Motion Capture untuk Mendukung Pencapaian SDGs.

Dosen FIK Unimed Tingkatkan Literasi Teknologi Olahraga Melalui Penerapan Motion Capture untuk Mendukung Pencapaian SDGs.

in Tags

Stabat, 13 Juni 2025 — Tim dosen FIK Universitas Negeri Medan (Unimed) melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di aula Kantor kecamatan Stabat. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kapasitas serta pemahaman masyarakat di Kecamatan Stabat melalui program bertajuk “Peningkatan Literasi Teknologi Olahraga Melalui Penerapan Motion Capture

Tim PkM  LPPM UNIMED melaksanakan Pendampingan Pengolahan Limbah Peternakan menjadi Pupuk Organik di BUMDES Sukamaju Kec. Sibolangit.

Tim PkM  LPPM UNIMED melaksanakan Pendampingan Pengolahan Limbah Peternakan menjadi Pupuk Organik di BUMDES Sukamaju Kec. Sibolangit.

in Tags

Kegiatan PkM  pengolahan pupuk organik di Bumdes Suka Maju di Kec. Sibolangit  melalui pemanfaatan limbah kotoran ternak dan limbah jagung yang terdapat di Desa Sukamaju. Ketergantungan pada pupuk kimia telah menyebabkan peningkatan biaya produksi dan penurunan kualitas tanah menjadi masaalah yang dihadapi mitra. Limbah pertanian

Tim Pengabdian UNIMED Latih UMKM Desa Kutambelin Tingkatkan Daya Saing Melalui Digital Marketing dan Teknologi Google Keyword Planner

Tim Pengabdian UNIMED Latih UMKM Desa Kutambelin Tingkatkan Daya Saing Melalui Digital Marketing dan Teknologi Google Keyword Planner

in Tags

UNIVERSITAS Negeri Medan (UNIMED) kembali menegaskan komitmennya dalam membangun ekonomi masyarakat. Kegiatan kolaborasi antara perguruan tinggi dan masyarakat melalui program Pengabdian kepada Masyarakat (PkM). Kegiatan ini dilaksanakan di Desa Kutambelin, Kabupaten Karo, dan menyasar pelaku UMKM khususnya dalam sektor pertanian dan pengolahan hasil tani, Sabtu

Tim Pengabdian UNIMED Latih UMKM Desa Kutambelin Tingkatkan Daya Saing Melalui Digital Marketing dan Teknologi Google Keyword Planner

Tim Pengabdian UNIMED Latih UMKM Desa Kutambelin Tingkatkan Daya Saing Melalui Digital Marketing dan Teknologi Google Keyword Planner

in Tags

UNIVERSITAS Negeri Medan (UNIMED) kembali menegaskan komitmennya dalam membangun ekonomi masyarakat. Kegiatan kolaborasi antara perguruan tinggi dan masyarakat melalui program Pengabdian kepada Masyarakat (PkM). Kegiatan ini dilaksanakan di Desa Kutambelin, Kabupaten Karo, dan menyasar pelaku UMKM khususnya dalam sektor pertanian dan pengolahan hasil tani, Sabtu

Kolaborasi FIP dan FMIPA UNIMED Gelar PKM Optimalisasi Literasi dan Numerasi Berbasis SDGs untuk Guru PAUD Stabat

Kolaborasi FIP dan FMIPA UNIMED Gelar PKM Optimalisasi Literasi dan Numerasi Berbasis SDGs untuk Guru PAUD Stabat

in Tags

Kolaborasi dosen Fakuktas ilmu Pendidikan (FIP) dengan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di Aula Kantor Camat Stabat Kabupaten Langkat. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kapasitas para guru yang bergerak di bidang Pendidikan Anak Usia Dini melalui program “Optimalisasi