
FT Unimed Berkunjung ke School of Mechanical Engineering USM, Dalam Rangka Penandatangan IA Kerjasama Penelitian dan Kegiatan Pembelajaran Bersama
Fakultas Teknik, Universitas Negeri Medan (Unimed) baru saja melaksanakan kunjungan ke Schoolf of Mechanical Engineering, Universiti Sains Malaysia (USM) pada Senin, 9 September 2024. Kunjungan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan antar lembaga melalui penandatanganan kesepakan kerjasama atau Implementing Arrangement (IA) dalam bidang penelitian dan kegiatan








