Skip links

Category: News

Unimed Gelar Rapat Pembekalan Panitia dan Pengawas UTBK UKPPPG Daring Domisili Periode 3 Tahun 2025

Unimed Gelar Rapat Pembekalan Panitia dan Pengawas UTBK UKPPPG Daring Domisili Periode 3 Tahun 2025

in Tags

Universitas Negeri Medan menggelar Rapat Pembekalan Panitia dan Pengawas UTBK Uji Kompetensi Peserta Pendidikan Profesi Guru (UKPPPG) Daring Domisili Periode 3 Tahun 2025. Acara ini dilaksanakan pada 26 September 2025 di Karibia Boutique Hotel Medan. Dan menghadirkan Penyelia  Prof. Dr. Arwizet, K, S.T., MT. Rapat

ISLALE 2025 Hadirkan Gagasan Inovatif Transformasi Pendidikan Bahasa, Seni, dan Sastra di Era Digital

ISLALE 2025 Hadirkan Gagasan Inovatif Transformasi Pendidikan Bahasa, Seni, dan Sastra di Era Digital

in Tags

Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan (UNIMED) sukses menyelenggarakan The 7th International Seminar on Language, Arts, and Literature Education (ISLALE 2025) pada 24 September 2025 di Hotel Emerald Garden, Medan. Seminar internasional bergengsi ini mengusung tema “Reimagining Languages and Arts Education in the Digital

Anggiat Sihombing, Mahasiswa PJKR Unimed Raih Medali Emas di Ajang POMNAS XIX

Anggiat Sihombing, Mahasiswa PJKR Unimed Raih Medali Emas di Ajang POMNAS XIX

in Tags

Mahasiswa PJKR FIK Unimed, Anggiat Sihombing kembali menorehkan prestasi gemilang dengan meraih medali emas di nomor 10.000 meter putra pada POMNAS XIX Jawa Tengah, yang diselenggarakan pada 19-27 September 2025. Sebelumnya, Anggiat meraih medali Perak pada nomor lari 5000 meter putra. Sehingga Anggiat menyumbangkan 2

FIK Unimed dan UiTM Malaysia Jalin Kerja Sama Internasional untuk Kembangkan Pendidikan Keolahragaan

FIK Unimed dan UiTM Malaysia Jalin Kerja Sama Internasional untuk Kembangkan Pendidikan Keolahragaan

in Tags

Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Medan (Unimed) menyelenggarakan kegiatan guest lecture dan penandatanganan kerjasama dengan Universiti Teknologi MARA (UiTM) Malaysia. Kegiatan ini bertema “Teaching Style and Pedagogical Models in Physical Education”. Rabu, (24/09/25). Acara yang berlangsung di VIP Room Serbaguna Unimed ini dibuka secara resmi

Mahasiswa Kimia UNIMED Ciptakan Pupuk Lepas Lambat Nano Ramah Lingkungan dari Limbah Sawit

Mahasiswa Kimia UNIMED Ciptakan Pupuk Lepas Lambat Nano Ramah Lingkungan dari Limbah Sawit

in Tags

Mahasiswa Universitas Negeri Medan (UNIMED) kembali menghadirkan inovasi di bidang pertanian berkelanjutan. Melalui penelitian terbaru, mereka berhasil mengembangkan pupuk lepas lambat (slow release fertilizer) berbasis nanokarbon, nanoselulosa, dan alginat. Uniknya, bahan utama nanokarbon dan nanoselulosa diperoleh dari limbah tandan kosong kelapa sawit, yang selama ini

Tim PKM Kimia Unimed Sulap Limbah Sawit dan Botol Plastik Jadi Adsorben

Tim PKM Kimia Unimed Sulap Limbah Sawit dan Botol Plastik Jadi Adsorben

in Tags

Inovasi ramah lingkungan kembali lahir dari mahasiswa Universitas Negeri Medan (UNIMED). dengan kontribusinya melalui Program Kreativitas Mahasiswa bidang Riset Eksakta (PKM-RE). Kali ini, tim menghadirkan penelitian berjudul:“Sintesis Komposit Polimer Berpori dari Limbah Plastik dengan Karbon Aktif Tandan Kosong Kelapa Sawit untuk Adsorpsi Limbah Cair Industri

Tim Petanque Unimed Ukir Prestasi, Raih Medali Perunggu di Ajang Pomnas XIX 2025

Tim Petanque Unimed Ukir Prestasi, Raih Medali Perunggu di Ajang Pomnas XIX 2025

in Tags

Tim petanque Universitas Negeri Medan (Unimed) berhasil mengukir prestasi gemilang dengan meraih medali perunggu di ajang Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (Pomnas) XIX 2025 yang diselenggarakan di Jawa Tengah. Medali tersebut diraih di nomor Triple Mix A oleh tiga mahasiswa berbakat dari program studi Pendidikan Jasmani,

Anggiat Sihombing, Mahasiswa PJKR Unimed Sabet Medali Perak di Ajang POMNAS XIX

Anggiat Sihombing, Mahasiswa PJKR Unimed Sabet Medali Perak di Ajang POMNAS XIX

in Tags

Mahasiswa PJKR FIK Unimed, Anggiat Sihombing berhasil meraih medali Perak di nomor lari 5000 m putra di POMNAS XIX Jawa Tengah, yang diselenggarakan pada 19-27 September 2025. Gelaran ini berlangsung di dua kota, Semarang dan Surakarta, dengan tujuh perguruan tinggi sebagai tuan rumah pertandingan, yaitu

Faid Aqdas Tamimi, Mahasiswa Unimed Sabet Medali Perak di Ajang POMNAS XIX

Faid Aqdas Tamimi, Mahasiswa Unimed Sabet Medali Perak di Ajang POMNAS XIX

in Tags

Mahasiswa PJKR FIK Unimed, Faid Aqdas Tamimi meraih medali Perak pada nomor Single Man cabor Petanque di POMNAS XIX Jawa Tengah, yang diselenggarakan pada 19-27 September 2025. Gelaran ini berlangsung di dua kota, Semarang dan Surakarta, dengan tujuh perguruan tinggi sebagai tuan rumah pertandingan, yaitu